Arsip

Posts Tagged ‘Menurut Pratt’

Perencanaan Anggaran Biaya

1.   Pendahuluan

Estimasi biaya merupakan hal penting dalam dunia industri konstruksi. Ketidak-akuratan dalam  estimasi dapat memberikan efek negatif pada seluruh proses konstruksi dan semua pihak yang  terlibat. Menurut Pratt (1995) fungsi dari estimasi biaya dalam industri konstruksi adalah untuk : 

  1. Melihat apakah perkiraan biaya konstruksi dapat terpenuhi dengan biaya yang ada.
  2. Mengatur aliran dana ketika pelaksanaan konstruksi sedang berjalan.
  3. Kompentesi pada saat proses penawaran. Estimasi biaya berdasarkan spesifikasi dan gambar kerja yang disiapkan owner harus menjamin bahwa pekerjaan akan terlaksana dengan tepat dan kontraktor dapat menerima keuntungan yang layak.

Baca selengkapnya…